Selasa, 08 Februari 2011

Obat herbal jantung koroner

Penyakit jantung masih berada di puncak strata urutan sebagai penyakit menakutkan dan paling mematikan di dunia. Serangannya yang tiba tiba dapat membuat nyawa manusia melayang seketika.

Penyakit jantung koroner adalah jenis penyakit yang sering menyerang penduduk di Indonesia. Penyakit ini terjadi akibat penyempitan/penyumbatan di dinding nadi koroner karena adanya endapan lemak dan kolesterol sehingga mengakibatkan suplay darah ke jantung terganggu. Perubahan pola hidup,pola makan dan stress juga dapat mengakibatkan terjadinya penyakit ini.

Gejala Penyakit Jantung Koroner

Gejala jantung koroner diantaranya seperti:

1. Nyeri di dada, lebih spesifiknya nyeri di dada bagian tengah yang menjalar sampai ke lengan kiri atau leher, bahkan sampai ke punggung. Nyeri dada seperti ini adalah nyeri khas dari penyakit jantung koroner. Nyeri ini timbul hanya ketika melakukan aktifitas fisik dan akan berkurang saat beristirahat.

2. Gejala penyerta seperti keringat dingin dan timbulnya rasa mual.

Journal of pharmacology, mempublikasikan bahwa xanthone memilik efek anti kanker seperti kanker payudara , kanker darah (leukeumia) dan kanker hati . Selain itu juga xanthones memiliki banyak manfaat kesehatan terutama kesehatan kardiovaskuler seperti mengatasi sakit jantung, aterosklerosis, hipertensi dan trombosit. Xanthones juga memperlebar pembuluh darah dan memeperlancar peredaran darah. manggis juga kaya akan mineral kalium yang membantu metabolisme energi. XAMthoneplus lahir dari kajian mendalam dengan melibatkan para ahli berpengalaman. Selama mengkonsumsi XAMthoneplus tubuh mampu menyerap 100% semua nutrisi. Pada ahirnya semua nutrisi yang terserap tentunya semakin menunjang kesehatan sepenuhnya.Info lengkap klik disini



Artikel Lain Yang Mungkin Anda Cari:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...