Jumat, 11 Januari 2013

Penyakit radang sendi pada kaki

Kaki yaitu bagian tubuh yang kerap dilupakan. walau sebenarnya seharian kita berjalan, lari, serta mengerjakan banyak kegiatan gunakan jasanya. lantas penyakit apa saja yang bisa timbul pada kaki ?

Tidak heran, akibat dari kurang pedulinya kita pada kesehatan kaki, timbul banyak problem yang terkait dengan kesehatan kaki. bila kaki kita telah terkena penyakit, pasti akan sulit bagi kita untuk lakukan kegiatan. tersebut rxlist melansir perihal macam-macam problem kesehatan pada kaki.

Selain rematik, asam urat sering dituduh sebagai penyebab nyeri sendi. Asam urat jika menumpuk di dalam sendi dalam bentuk kristal natrium urat memang dapat menyebabkan peradangan dan nyeri sendi. Akan tetapi, sekitar 90% nyeri sendi yang disebabkan oleh asam urat hanya menyerang sendi pangkal ibu jari kaki.

Dengan kata lain, nyeri sendi yang dapat dihubungkan dengan asam urat adalah nyeri sendi yang mengenai pangkal ibu jari kaki. Asam urat jarang mengakibatkan nyeri pada sendi yang lain, meskipun juga dapat menyerang sendi siku dan jari-jari tangan serta pergelangan kaki.

Penyebab utama nyeri di daerah kaki adalah plantar fasciitis dan Achilles tendonitis, bukan asam urat atau rematik. Kedua penyakit ini disebabkan oleh peradangan otot di daerah kaki.
Plantar fasciitis menyebabkan nyeri pada telapak kaki (sisi bawah tumit), khususnya ketika bangun pada pagi hari yang biasanya berkurang setelah kaki digunakan berjalan beberapa waktu. Sementara Achilles tendonitis menyebabkan nyeri pada ujung belakang tumit. Kedua penyakit ini bukan merupakan penyakit rematik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...